BABINSA LATIH PBB GERPAR
Kemranjen - Babisa Koramil 11/Kemranjen Serda Samsul Ma’arif melatih PBB (Peraturan Baris Berbaris) GERPAR siswa SMA Ma’arif NU 1 Kemranjen bertempat di Lapangan Desa Sirau Kecamatan Kemranjen Kabupaten Banyumas. Jumat (19/10/2018)
Kerjasama antara pelatih dan pelaku disini sangat sekali menentukan keberhasilan dalam membentuk peleton PBB yang tanggap, taguh dan trengginas sehingga mempunyai respek dan gerakan yang patah-patah, tidak hanya itu semangat, penampilan dan kerapihan juga mempengarihi penilaian lomba.
“Latihan PBB pada awalanya memang harus dipaksakan kepada seluruh siswa dan siswi karena untuk membentuk sukap dan watak seseorang yang berkrakter rasa cinta kepada tanah airnya sahingga akan terbentuk jiwa nasionalisme yang tinggi sehingga dapat menjadikomponen cadagan dalam hal Bela Negara,” jelas Serda Syamsul. (Koramil 11/Kemranjen)
0 komentar: